Contoh layanan bookmark seperti: technorati, del.icio.us, digg, google bookmark dan lainya. Apakah sobat ingin memasangnya? Kalau ya ikuti langkah berikut ini:
# Langkah pertama sobat bisa langsung mendaftar layanan social bookmark di beberapa website dibawah ini:
Daftar Layanan Social Bookmark, semua GRATIS tinggal pasang:
1. http://addthis.com/
2. http://www.socialmarker.com/
3. http://www.social-bookmark-script.com/
4. http://www.socialbookmarksmanager.com/
5. http://addtoany.com/
# Setelah mendaftar sobat tinggal pasang script/kode yang diberikan sesuai dengan keinginan sobat, biasanya di setiap posting paling bawah (seperti saya, sobat bisa lihat dibawah posting ini)
Untuk cara pasang social bookmark, sobat bisa ikuti langkah berikut:
1. Sign In ke blog anda.
2. Tuju tab Layout/Tata Letak ► Edit HTML
3. Backup template anda dengan mengklik Download Full Template.
4. Centang kotak yang bertuliskan Expand Widget Template.
5. Setelah itu sobat cari kode ini :
<div class='post-footer'>
6. Setelah ketemu, pasang script bookmark yang telah sobat dapatkan dari salah satu layanan bookmark diatas, tepat di ATAS kode tadi.
7. Simpan template dan lihat hasilnya...
Untuk cara yang kedua saya akan posting pada postingan selanjutnya.
Moga manfaat...!
Baca juga disini
2 comments:
artikel udah dicoba om, keren bgt... tengkyu...
Ek4zone
maksih triknya, setelah dicoba koq pas mw di share link asli blognya kepotong dan pas di kilk halaman yg di cari jadi ga ada karena linknya ga lengkap, gmn ya???
Post a Comment