Translate This Page Here

By Kanwara

Friday, August 7, 2009

Membuat Codeview Pada Postingan

Pernah mendengar istilah codeview? ya saya yakin sebagian teman-teman sudah mendengar istilah codeview, menurut saya codeview adalah satu fasilitas untuk membuat background datar untuk code-code yang kita posting pada blog kita, simpelnya codeview dipakai untuk meruangkan atau menonjolkan kode-kode html ataupun kode css, saya sendiri memakai codeview berwarna biru muda. Nah sekarang saya ingin mengajak sobat untuk membuat codeview di blogger, bagaimana caranya?

Ikuti langkah berikut ini:

1. Sign In ke blog anda.

2. Tuju tab Layout/Tata LetakEdit HTML

3. Backup template anda dengan mengklik Download Full Template.

4. Centang kotak yang bertuliskan Expand Widget Template.

5. Cari kode ini ► ]]</b:skin>

5. Setelah ketemu, Pasang kode dibawah ini persis di ATAS kode tadi:
.codeview {
color: #fff; 
padding: 15px; display: block; margin: 10px 0 10px 0;
background: #3c3a41 url(http://roele112.googlepages.com/blue-grid-bg.png); 
overflow: auto;
-moz-border-radius: 8px;
-webkit-border-radius: 8px;
border-radius: 8px;
}


7. Simpan template

8. Selanjutnya, jika sobat ingin menyisipkan kode-kode dipostingan sobat maka sobat harus menambah kode dibawah ini:
<div class="codeview">
tulisan kode
</div>


9. Simpan posting anda dan lihat hasilnya

Moga manfa'at!

Jangan lupa baca juga disini

0 comments:

Post a Comment

 

Tutorial Blogspot

Recent Comments

About Us

my logo

TEBE is "Tutorial Blogger". This blog serves as showcase for my project and others blogger. Wanna learn more about web/blog design, css, html, graphic design, photography, programming, etc.
[View my complete profil!]

Connect ith Me


Follow Kanwara on Twitter!Connect with Kanwara on Facebook!Visit my wordpress blog!Join at aRawna Blog Tutorial!

Copyright © 2009 All Rights Reserved TeBe Tutorial Blogger | Designed:Kanwara Dotcom